Membuat Banner Dengan Flash Intro di Blog

Membuat banner dengan flash intro di blog, banner merupakan salah satu pernak-pernik hiasan untuk penyampaikan suatu pesan kepada pengunjung seperti yang saya gunakan diblog ini pada banner SELAMAT DATANG dan Gue Bangga Jadi Orang Indonesia iya gak?....dibuat dengan menggunakan Flash Intro, Flash Intro sendiri merupakan salah satu software terbaik dan banyak di gunakan oleh para webber da blogger karena memang tampilannya yang bagus dan menarik.

Langsung aja ah…

Pertama kita download dulu Flash Intronya, setelah terinstall dengan baik langsung open saja. Kita akan lihat ada menu-menunya dari atas ke bawah, aturlah mulai dari awal panjang lebarnya, background, jenis font, posisi fontnya effectnya semua sudah ada pilihannya terserah seperti apa nanti banner yang kita inginkan, dan saya rasa sangatlah mudah sekali. Dan terakhir sampai pada menu publish. Klik saja dan kita save dengan format swf saja, kita juga akan mendapatkan kodenya langsung dan kita paste ke notepad. And then upload file swfnya may be di www.geocities.com ( seperti yang sudah pernah saya posting di pembuatan menu ) untuk mendapatkan alamat URLnya nanti.

Setelah itu kita menuju ke blog, langsung ke lay out, page element, add gadget, pilih kode HTML / Script. Paste kode yang di notepad tadi dan paste alamat URL file swf yang kita upload tadi seperti di bawah ini, tulisan warna hijau.


0 comments:

Posting Komentar

Thx....Comment dong !